• Tentang Kami
  • Tim Kami
  • Kontak
  • Kirim Tulisan
Bangga Surabaya
No Result
View All Result
  • Home
  • Balai Kota
  • Layanan Publik
  • Inovasi
  • Wisata Kota
  • Etalase UMKM
  • Magazine
  • Visual
    • Foto
    • Video
    • Infografis
  • Indeks
  • Home
  • Balai Kota
  • Layanan Publik
  • Inovasi
  • Wisata Kota
  • Etalase UMKM
  • Magazine
  • Visual
    • Foto
    • Video
    • Infografis
  • Indeks
No Result
View All Result
Bangga Surabaya
No Result
View All Result
Home Jelajah

Kisah Sukses Start-Up Asal Surabaya, Winston Utomo

Admin by Admin
12 Oktober 2018
Reading Time: 2 mins read
Winston di kantornya IDN TIMES, Surabaya / Foto: Thalita Dea

Winston di kantornya IDN TIMES, Surabaya / Foto: Thalita Dea

FacebookTwitterWhatsapp

Di usia muda terus bekerja keras tanpa mengeluh adalah kunci sukses agar dimasa tua bisa memetik hasil dari kerja keras kita tersebut. Pesan itu disampaikan Winston Utomo selaku founder sekaligus CEO IDN Media Surabaya.

Winston – sapaan akrabnya menceritakan ide awal terbentuknya IDN Media adalah hasil buah pemikirannya 4 tahun lalu saat masih bekerja di Google Singapore. Menurutnya, belum ada media khusus untuk generasi millenial dan generasi Z yang 4 tahun lalu kata “millenial” sama sekali belum populer.

Dari ide sederhana itu, lanjut Winston, terbentuklah IDN Media yang mana platformnya khusus untuk generasi milenial dan generasi Z. “Sesuai dengan visi IDN Media yaitu “to be the voice of millenials agency,” terangnya saat ditemui tim Bangga Surabaya beberapa waktu lalu.

Disampaikan Winston, IDN Media memiliki 7 produk beragam yakni IDN Times, popbela, popmama, yummy dan 3 agensi (idn event, idn creative dan idn creator network). Konten-konten tersebut, lanjutnya, memiliki banyak manfaat bagi banyak kalangan. “Lebih memberi inspirasi bagi banyak orang melalui konten-konten tersebut,” ujarnya.

Dijelaskan Winston, IDN Times berisi News dan Entertainment yang merupakan portal untuk anak muda dan memiliki pengunjung sekitar 36 juta perbulan. IDN Times bermanfaat bagi generasi saat ini karena, berita yang disajikan sangat menarik dan mudah dibaca.

Sekitar 200 karyawan IDN Times dihuni anak muda yang kreatif dan dinamis / Foto: Thalita Dea

Lebih lanjut, Popbela berisi fashion, beauty, pop culture dan lifestyle yang kontennya bermanfaat bagi wanita muda di Indonesia. Popbela memiliki sekitar 6 juta pengunjung setiap bulannya.

Sedangkan Popmama, berisi informasi seputar parenting untuk millennial mama di Indonesia. Portal ini bermanfaat bagi mama muda yang ingin membesarkan anaknya dengan baik agar tumbuh sehat dan berguna bagi bangsanya.

“Selain itu ada Yummy berisi konten tentang cara memasak makanan sehingga bermaanfaat bagi generasi millennial yang ingin belajar memasak,” urai pria kelahiran November 1990 tersebut.

Kesuksesan yang diperoleh Winston, tidak lepas dari dukungan keluarga terutama orang tuanya yang selalu memberikan support, dukungan dan nasehat bagi dirinya bersama William (adiknya) yang juga mengelola IDN Media di Jakarta.

Foto : Thalita Dea

Ke depan, Winston berharap IDN Media menjadi platform yang semakin terpercaya, sehingga dapat memotivasi generasi milenial untuk semakin berkarya melalui tulisannya. Lebih jauh, Winston bermimpi agar Kota Surabaya memiliki pack startup. Hal itu yang menjadi  alasan Winston untuk tetap tinggal di Surabaya. Hal ini dibuktikan dengan hadirnya talent mumpuni dan kreatif di timnya sekarang. IDN Media memiliki kurang lebih 200 karyawan yang bertempat di Jakarta dan Surabaya.

“Secara talent wise, orang Surabaya ini pinter-pinter tapi kasihannya opportunity lapangan pekerjaan di dunia startup itu masih kurang,” ungkap pria 28 tahun ini. (Indri / Foto: Thalita Dea).

ShareTweetSendShareSend

Related Posts

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi berkantor di Balai RW.
Balai Kota

Setahun Kepemimpinan Eri Cahyadi-Armuji, Seabrek Pelayanan Publik Diintegrasikan dan Dimaksimalkan di Kelurahan

27 Februari 2022
Pemkot Surabaya bagikan insentif bulanan kepada 2236 hafidz dan hafidzah se-Surabaya, Jumat (25/2/2022).
Balai Kota

Wali Kota Eri Cahyadi Beri Insensif 2236 Hafidz dan Hafidzah di Kota Surabaya

27 Februari 2022
Kader Surabaya aktif bakal direkrut menjadi Buser di setiap RT untuk menyelesaikan masalah sosial di Kota Pahlawan.
Balai Kota

Wali Kota Eri Cahyadi Jadikan Kader ‘Buser Surabaya Hebat’

27 Februari 2022
Aplikasi e-Peken jadi solusi Toko Kelontong dan UMKM di Surabaya untuk memperluas jangkauan pasar.
Balai Kota

Wali Kota Eri Cahyadi Minta Dinkopdag Seragamkan Harga Produk di Peken Surabaya

24 Februari 2022
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menjadi narasumber ‘Leader Talk Airlangga Forum’ di ruang kerjanya Lantai 2, Kantor Balai Kota Surabaya, (23/2/2022).
Balai Kota

Capaian Kinerja Layanan Adminduk Kota Surabaya Lampaui Target Nasional

24 Februari 2022
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi bersama HIPMI Surabaya siap berkolaborasi meningkatkan kelas UMKM Kota Pahlawan.
Balai Kota

Pemkot Surabaya dan HIPMI Kolaborasi Buat UMKM Naik Kelas

24 Februari 2022

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan


Bangga Terkini

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi berkantor di Balai RW.

Setahun Kepemimpinan Eri Cahyadi-Armuji, Seabrek Pelayanan Publik Diintegrasikan dan Dimaksimalkan di Kelurahan

27 Februari 2022
Pemkot Surabaya bagikan insentif bulanan kepada 2236 hafidz dan hafidzah se-Surabaya, Jumat (25/2/2022).

Wali Kota Eri Cahyadi Beri Insensif 2236 Hafidz dan Hafidzah di Kota Surabaya

27 Februari 2022
Kader Surabaya aktif bakal direkrut menjadi Buser di setiap RT untuk menyelesaikan masalah sosial di Kota Pahlawan.

Wali Kota Eri Cahyadi Jadikan Kader ‘Buser Surabaya Hebat’

27 Februari 2022
Aplikasi e-Peken jadi solusi Toko Kelontong dan UMKM di Surabaya untuk memperluas jangkauan pasar.

Wali Kota Eri Cahyadi Minta Dinkopdag Seragamkan Harga Produk di Peken Surabaya

24 Februari 2022
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menjadi narasumber ‘Leader Talk Airlangga Forum’ di ruang kerjanya Lantai 2, Kantor Balai Kota Surabaya, (23/2/2022).

Capaian Kinerja Layanan Adminduk Kota Surabaya Lampaui Target Nasional

24 Februari 2022

Bangga Surabaya

Dikelola oleh Bidang, Informasi dan Komunikasi Publik serta Statistik | Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Surabaya


Link Terkait

  • Pemerintah Kota Surabaya
  • Command Center 112
  • Laporan Keuangan
  • Sparkling Surabaya

Data Pengunjung

601226
Users Today : 185
This Month : 3017
This Year : 17312
Views Today : 655
Who's Online : 5
  • Tentang Kami
  • Tim Kami
  • Kontak
  • Kirim Tulisan

© 2021 Bangga Surabaya

No Result
View All Result
  • Home
  • Balai Kota
  • Layanan Publik
  • Inovasi
  • Wisata Kota
  • Etalase UMKM
  • Magazine
  • Visual
    • Foto
    • Video
    • Infografis
  • Indeks

© 2021 Bangga Surabaya

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
English EN Indonesian ID

Add New Playlist